Kesal Tak Diberi Utang, Pria di Medan Aniaya Ibu Kos Hingga Tewas

Radar Nusantara, Medan – Kasus pembunuhan terhadap ibu kos bernama Netty (62) di Jalan Badak, Medan Area, Kota Medan, Sumatera Utara akhirnya berhasil diungkap jajaran Reskrim Polrestabes Medan. Pelaku yang tak lain adalah seorang pria yang selama ini tinggal di kos-kosan korban berhasil diringkus di tempat persembunyiannya di Pasar Siborong-borong, Tapanuli Utara (Taput) pada Jumat […]

Penjual Sabu Dapat Diamankan Tim Narkoba Polres Batubara

Radar Nusantara, Batu Bara – Diduga Pelaku Penjual sabu berhasil dapat diamankan didusun benteng Kecamatan Medang Deras, dan diamankan sejumlah barang bukti, Adapun barang bukti yang diamankan , 1 Buah Plastik Klip Berukuran Kecil yg berisikan Narkotika Shabu, brutto 0,13 gram. 1 Buah Pipa Kaca / Pirex yang di dalamnya berisikan lekatan narkotika shabu, brutto […]

Operasi Besar Polda Sumut, Ratusan Tersangka dan Narkoba Diamankan dalam Sepekan

Radar Nusantara, Medan – Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Sumatera Utara bersama jajaran berhasil mengungkap ratusan kasus tindak pidana narkotika dalam kurun waktu satu minggu, dari 11 November 2024 hingga 18 November 2024 Operasi masif ini merupakan bagian dari langkah strategis untuk memberantas peredaran narkoba di wilayah Sumatera Utara.   Kabid Humas Polda Sumut, Kombes […]

Polrestabes Medan Ungkap Kasus Judi Online di 2 TKP, 4 Tersangka Ditangkap Seorang di Antaranya Wanita

Radar Nusantara, Medan – Unit Vice Control (VC) Satreskrim Polrestabes Medan di bawah pimpinan Kasatreskrimnya Kompol Jamak K Purba, S.H., M.H berhasil mengungkap kasus judi online di dua TKP (tempat kejadian perkara). Dari pengungkapan tersebut polisi menangkap empat orang tersangka, seorang di antaranya wanita, dan menyita barang buktinya berupa komputer, CPU, telepon genggam atau HP. […]

HUT Ke-79 Korps Brimob Polri, Kapolda Sumut: Dedikasi dan Profesionalisme Menuju Indonesia Maju

Radar Nusantara, Medan – Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-79 Korps Brimob Polri digelar secara khidmat di Aula Dhira Brata, Markas Komando Satuan Brimob Polda Sumatera Utara, Sabtu (16/11/2024). Acara tersebut dihadiri Kapolda Sumut Irjen Pol Whisnu Hermawan F SIK MH yang memberikan penghormatan kepada peran penting Brimob dalam menjaga stabilitas keamanan di Indonesia, khususnya […]

Studi Kepemimpinan Tambunan di Kabupaten Deliserdang 2004 – 2024

Radar Nusantara, Sumatera Utara,- PENELITIAN mengenai relasi kekuasaan dalam kepemimpinan daerah selalu menarik minat akademis karena mencakup perspektif yang luas serta memadukan kajian teoritis dan praktis. Mengacu pada teori pemerintahan Rosenbloom dan Goldsmith, relasi kekuasaan yang efektif memiliki peran strategis dalam manajemen, pengawasan dan pengembangan daerah (Labolo, 2008). Penulis tertarik dengan penelitian disertasi Dr. Musa […]

Terdakwa Nina Wati Bebas Berkeliaran Anggota DPRD Sumut Ir Hendry Dumater Ada Apa dengan Hakim dan Jaksa

Radar Nusantara, Deliserdang – Beredar Foto di media sosial Terdakwa Nina Wati alias Nina kasus tipu gelap Miliaran rupiah dengan modus masuk Akademi Polisi (Akpol) ,diduga berada di SPBU Tanjung Mulia dekat Universitas Potensi Utama, Jalan KL Yos Sudarso Medan, Selasa (12/11/2024) Sekira pukul 17.30 Wib Pasalnya menurut Foto yang beredar di medsos tersebut Tampak […]

Sang Pejuang Dhuafa dan KSJ Sentuh Masyarakat Dhuafa Pinggiran Sungai Deli

Radar Nusantara, Sumut – Bersama Komunitas Sedekah Jum at ( KSJ ) dengan rutinitas Jum at barokanya , Kali ini Melalui DPP KSJ Pendiri / Pembina KSJ H. Ikhwan SH.MH. menyambangi Warga Kurang mampu di Daerah Pinggiran Sungai Deli di Tiga wilayah , Desa Manunggal ,Kec. Labuhan Deli , Kab. Deli Serdang , Jalan Datuk […]

100 Hari Kerja Kapolda Sumut, Trend Angka Kejahatan Turun

Radar Nusantara, Medan – Inspektur Jenderal (Irjen) Polisi Whisnu Hermawan telah 100 hari menjalani kerja sejak dilantik sebagai Kapolda Sumatera Utara (Sumut) pada akhir Juli 2024 lalu. Selama 100 kerjanya sebagai Kapolda Sumut, Irjen Pol Whisnu Hermawan berhasil mengungkap berbagai kasus tindak pidana yang menonjol sehingga trend kejahatan di Sumatera Utara mengalami penurunan signifikan. Berdasarkan […]

Pj Gubernur Agus Fatoni Tegaskan Sumut Komit Soal Keterbukaan Informasi Publik

Radar Nusantara, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Agus Fatoni menegaskan komitmen Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut dalam pemenuhan hak akes masyarakat atas informasi publik. Hal tersebut disampaikan pada Uji Publik Monitoring dan Evaluasi Keterbukaan Informasi Publik di Grand Mercury Hotel Kemayoran, Jakarta, Selasa (12/11/2024). “Sebagai bagian dari komitmen kami untuk memperkuat tata kelola […]

Deklarasi pemilu Damai 3 Calon Bupati Deli Serdang Sepakat Menjaga Jalannya Pilkada Serentak Secara Aman Dan Damai

Radar Nusantara, Medan – Esensi Pemilu menciptakan sistem pemerintahan yang berdasarkan kehendak rakyat, memastikan pemimpin yang terpilih mewakili kepentingan masyarakat. Penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang aman dan damai bukan semata-mata tanggungungjawab pihak kepolisian saja, perlu kerjasama berbagai pihak untuk mewujudkan hal Pilkada yang aman dan damai. Demikian arahan Penjabat Bupati Deliserdang, Ir Wiriya Alrahman, […]