Apabila Harga Komoditas Naik, Pemda Diminta Segera Gelar Operasi Pasar

Radar Nusantara, Jakarta – Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Tomsi Tohir meminta pemerintah daerah (Pemda) untuk segera melakukan operasi pasar, apabila di daerahnya terjadi kenaikan harga komoditas pokok yang tinggi. Hal ini disampaikannya dalam Rapat Koordinasi (Rakor) Pengendalian Inflasi Tahun 2025 yang berlangsung secara hybrid dari Gedung Sasana Bhakti Praja (SBP) Kantor Pusat […]

Menkeu Sri Mulyani Dorong Kepala Daerah Berinovasi Biayai Pembangunan

Radar Nusantara, Magelang – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mendorong kepala daerah berinovasi dalam membiayai pembangunan. Menurutnya, pemerintah daerah (Pemda) dapat melakukan kreativitas pembiayaan, tanpa harus sepenuhnya bergantung pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) maupun Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Dia menjelaskan, banyak skema pembiayaan yang dapat dikolaborasikan dengan berbagai pihak termasuk […]

Peluncuran Batik Kromosom 21, Identik Penyandang Down Syndrome

Radar Nusantara, Surabaya – Mimpi lima tahun lalu itu menjadi kenyataan. Akhirnya terwujud produk batik yang identik dengan penyandang Down Syndrome, diberi nama Batik Kromosom 21. Launching dan pagelaran produk batik tersebut diadakan di Balai Besar Guru Penggerak (BBGP) Jawa Timur, Jl. Mangkurejo Ds Kwangsan, Sidoarjo, Jumat sore (21/2). Acara yang diselenggarakan oleh Down Syndrome […]

Tingkatakan Produktifitas Ketahanan Pangan, Lapas Kelas I Surabaya Sukses Panen 2 Ton Jagung.

Radar Nusantara, Surabaya – Lapas Kelas I Surabaya Kanwil Ditjenpas Jatim dalam mengembangkan program ketahanan pangan melalui Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) sukses dalam panen raya jagung dengan hasil mencapai 2 ton. Panen ini dipimpin langsung oleh Kakanwil Ditjenpas Jatim, Kadiyono dengan didampingi oleh Kalapas Kelas I Surabaya, Jayanta, Kalapas Kelas IIA Sidoarjo, Plt.Karutan Perempuan […]

PBB-P2 Deli Serdang Naik 6,22 Persen

Radar Nusantara, Deli Serdang – Ketetapan Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan (PBB-P2) Kabupaten Deli Serdang Buku I, II, III dan buku IV, V meningkat sebesar 6,22 persen dari ketetapan tahun 2024, yaitu berjumlah 491.507 lembar dengan nilai nominal sebesar Rp386.279.516.015. Pun begitu, Penjabat (Pj) Bupati Deli Serdang, Ir Wiriya Alrahman MM meminta seluruh […]

Pemerintah Komitmen Jaga Stabilitas Harga Gabah demi Kesejahteraan Petani

Radar Nusantara, Jakarta – Pemerintah terus menggodok Rancangan Instruksi Presiden (Inpres) tentang Kebijakan Pengadaan dan Pengelolaan Gabah/Beras Dalam Negeri serta Penyaluran Cadangan Beras Pemerintah (CBP). Inpres ini bertujuan memberi kepastian kebijakan dalam pengelolaan hasil panen, menjaga stabilitas harga, dan memastikan pengelolaan cadangan beras pemerintah (CBP) yang efisien. Hal ini sejalan dengan komitmen pemerintah untuk menjaga […]

Januari 2023 – Januari 2025 Kriminalitas Meningkat Tajam, Adi Supriadi : Pertanda Sempitnya Lapangan Kerja Sedangkan Perut Harus Tetap Diisi

Radar Nusantara, Sumedang, Jawa Barat – Berdasarkan Data yang dilaporkan Pusat Informasi Kriminal Nasional bahwa Data Kriminilitas di Indonesia meningkat sejak Januari 2023, walau tiap bulan angkanya turun naik antara 35.000 hingga 37.000 Kasus tetapi mengalami kenaikan secara konsisten. Disisi lain Lapangan Kerja menurun secara konsisten juga, berdasarkan data BI menunjukan turun menjadi 129 Poin […]

Hasil Survei PSI : Pembangunan PIK 2 Harus Mendapat Dukungan Penuh Jaminan Kepastian Hukum dan Politik di Indonesia

Radar Nusantara, Kabupaten Tangerang – Kawasan Proyek Strategis Nasional (PSN) di Pantai Indah Kapuk (PIK) 2 terus mencuri perhatian, sebagai pusat pertumbuhan ekonomi baru yang mengedepankan pembangunan berkelanjutan. Tropical Coastland, bagian dari PSN di PIK 2, yang dirancang menjadi destinasi wisata hijau seluas 1.836 hektar yang mengutamakan kelestarian lingkungan dan daya tarik pariwisata. Lalu bagaimana […]

Tuduhan Atas Pembangunan PIK 2, Dapat Menghambat Ekonomi Masyarakat

Radar Nusantara, Banten – Kawasan Proyek Strategis Nasional (PSN) di Pantai Indah Kapuk (PIK) 2 terus mencuri perhatian, sebagai pusat pertumbuhan ekonomi baru yang mengedepankan pembangunan berkelanjutan. Tropical Coastland, bagian dari PSN di PIK 2, yang dirancang menjadi destinasi wisata hijau seluas 1.836 hektar yang mengutamakan kelestarian lingkungan dan daya tarik pariwisata. Lalu bagaimana persepsi […]

Fly Over Diatas Lahan Pertanian, Alasannya Bikin Melongo

Radar Nusantara, Bandung – Terpaksa dibuat fly over. Tahu apa sebabnya? Disiplin tataruang. China punya aturan keras yang melarang mengubah atau mengurangi lahan pertanian dengan alasan apapun. Termasuk untuk infrastruktur. Dari udara, jalan raya tersebut tampak mengambang di atas mosaik cermin air, menawarkan pemandangan yang menakjubkan. Lebih dari sekadar jalan raya, jalan raya ini adalah […]

Yayasan Kemala Bhayangkari Gelar Bakti Sosial Sekaligus Kegiatan Dukung Ketahanan Pangan

Radar Nusantara, Yogyakarta – Yayasan Kemala Bhayangkari menggelar bakti sosial dalam rangka penyelenggaraan Tour of Kemala 2025 di Yogyakarta. Bakti sosial dilakukan dengan meresmikan kolam ikan sekaligus penyebaran benih ikan di Panti Asuhan Al Dzikro Manggung, Wukirsari, Imogiri, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, Jumat (14/2/25). Kegiatan bakti sosial dihadiri langsung oleh Ketua Umum Bhayangkari Pusat Ny. […]