KUD. Kuala Tunak Sukses Gelar Rapat Anggota Tahunan Tahun Buku 2024

Radar Nusantara, Tabuyung – KUD. Kuala Tunak Desa Tabuyung telah berhasil menggelar Rapat Anggota Tahunan (RAT) Tahun Buku 2024, Sabtu, 21/12/2024 yang dilaksanakan di Kantor KUD. Kuala Tunak dan dihadiri oleh Anggota, Pengurus, Pengawas dan tamu undangan dari Forkopincam yakni Camat Muara Batang Gadis yang diwakili oleh Kasi Pemerintahan, Baharuddin Lubis, DAN RAMIL-17 Natal, Polsek […]