Radar News
Panglima TNI Terima Kunjungan Menteri Pertahanan RI di Mabes TNI

Panglima TNI Terima Kunjungan Menteri Pertahanan RI di Mabes TNI

Radar Nusantara, Jakarta – Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menerima kunjungan Menteri Pertahanan (Menhan) RI Letjen TNI (Purn) Sjafrie Sjamsoeddin ke Markas Besar Tentara Nasional Indonesia (Mabes TNI), Cilangkap, Jakarta Timur, Selasa (29/10/2024). Rangkaian kegiatan diawali dengan Jajar Kehormatan di Lobby Gd. Soedirman yang dilanjutkan dengan Upacara Kehormatan dan pemeriksaan pasukan oleh Menhan RI…

Read More
Menhan Sjafrie Menerima Dubes China Wang, Sepakati Peningkatan Hubungan Bilateral

Menhan Sjafrie Menerima Dubes China Wang, Sepakati Peningkatan Hubungan Bilateral

Radar Nusantara, Jakarta – Menteri Pertahanan RI Sjafrie Sjamsoeddin menerima kunjungan kehormatan Duta Besar China Untuk Indonesia H.E. Mr. Wang Lutong, di kantor Kementerian Pertahanan, Jakarta, pada Kamis (24/10/2024). Di pertemuan ini, Menhan Sjafrie menyambut baik kedatangan Dubes Wang Lutong. Kepada Menhan, Dubes Wang juga menyampaikan ucapan selamat kepada Menhan Sjafrie atas jabatan baru sebagai…

Read More