PBB-P2 Deli Serdang Naik 6,22 Persen

Radar Nusantara, Deli Serdang – Ketetapan Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan (PBB-P2) Kabupaten Deli Serdang Buku I, II, III dan buku IV, V meningkat sebesar 6,22 persen dari ketetapan tahun 2024, yaitu berjumlah 491.507 lembar dengan nilai nominal sebesar Rp386.279.516.015. Pun begitu, Penjabat (Pj) Bupati Deli Serdang, Ir Wiriya Alrahman MM meminta seluruh […]

Turnamen Badminton Butterfly CUP II Sukses Digelar di Desa Klambir Lima Kebun

Radar Nusantara, Deli Serdang – Turnamen Badminton Butterfly CUP II sukses digelar di Desa Klambir Lima Kebun, menghadirkan persaingan sengit dari enam tim dengan total 36 peserta. Ajang ini memperebutkan trofi dan hadiah dari Ketua MKGR Kabupaten Deli Serdang, Gandhy Panigoro, S.Ab serta menjadi wadah pembinaan bagi atlet bulu tangkis lokal. Turnamen ini dihadiri oleh […]

Warga Pancur Batu Mengaku Dianiaya Oknum Personil Polres Samosir Sewaktu Niat Menjemput Istrinya

Radar Nusantara, Pancur Batu – Hiskia Sitepu warga Desa Namorih, Kecamatan Pancur Batu, Kabupaten Deli Serdang mendatangi rumah wartawan dan mengaku bahwa dirinya dianiaya oleh oknum Polisi diduga berpangkat Aipda berinisial Mar alis Rub yang bertugas di Polres Samosir pada beberapa waktu yang lalu. Kejadian tersebut bermula saat Hiskia tidak lagi mendapati istrinya dirumahnya ditambah […]

Kodam I/BB Selesaikan Permasalahan, dan Serahkan Barang Bukti ke Kepolisian

Radar Nusantara, Deli Serdang – Upaya mediasi yang dilakukan oleh Resimen Arhanud-2/SSM bersama masyarakat Dusun Lau Galunggung, Desa Durin Simbelang, Kecamatan Pancur Batu, Kabupaten Deli Serdang, pada Kamis (30/1/2025), berhasil mencapai kesepakatan damai. Permasalahan yang sempat terjadi antara masyarakat dan anggota Resimen Arhanud-2/SSM telah diselesaikan secara kekeluargaan, tanpa ada tuntutan hukum dari kedua belah pihak. […]

KSJ Tidak akan Pernah Berhenti melakukan Kegiatan Sedekah Sampai Kapan pun

Radar Nusantara, Deli Serdang – Komunitas Sedekah Jum’at ( KSJ ) ini tidak akan Pernah berhenti bersedekah Samapi kapan pun , Hal tersebut di ungkapkan langsung Oleh sosok Pendiri dan Pembina Pusat KSJ Sang Pejuang Dhuafa H. Ikhwan Lubis SH.MH. Kepada Masyarakat Dalam kegiatan Rutinya Jum at barokah di Desa Paya Gambar KecBatang kuis pada […]

Rayakan Setahun Transformasi, Regional 1 PTPN1 Antisipasi Abrasi Sungai Blumai

Radar Nusantara, Deli Serdang – Bencana banjir pada pekan terakhir November lalu telah mengikis kawasan pinggiran Sungai Blumai Tanjungmorawa, khususnya di Dusun III-B Desa Limaumanis. Ketinggian banjir mencapai lebih 3 meter itu telah merendam ratusan rumah warga setempat. Mengantisipasi terjadinya banjir yang mengakibatkan kerugian materi bagi warga setempat, manajemen PTPN I Regional 1mengambil langkah preventif […]

Grebek Sarang Narkoba di Sumut: TNI-POLRI Tangkap Puluhan Pelaku dan Musnahkan Barak

Radar Nusantara, Deli Serdang – Operasi gabungan besar-besaran yang melibatkan 300 personel TNI-Polri berhasil mengungkap aktivitas jaringan narkoba di wilayah Deli Serdang dan Langkat, Sumatera Utara. Razia yang digelar pada Kamis (20/12) pukul 14.00 WIB hingga Jumat dini hari pukul 02.00 WIB ini menyasar enam lokasi utama yang diketahui menjadi pusat aktivitas peredaran narkoba. Operasi […]

Sinergi Polri bersama Masyarakat: Evakuasi Korban Longsor Desa Martelu

Radar Nusantara, Deli Serdang – Dit Samapta Polda Sumut melanjutkan upaya evakuasi korban banjir bandang di Desa Martelu, Kecamatan Sibolangit, Kabupaten Deli Serdang, Minggu (8/12/2024). Dipimpin langsung oleh Kanit Pammat, IPTU Briyan Jaya Ginting dan lima personil K9 Polda sumut bersama instansi terkait menghadapi medan berat guna mengevakuasi korban yang terdampak bencana alam bebrapa minggu […]

Unggul 52 Persen, ADIL Menang Hitung Cepat Pilkada Deli Serdang

Radar Nusantara, Deli Serdang – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Deli Serdang nomor urut 2, dr. Asri Ludin Tambunan dan Lom Lom Suwondo (ADIL), unggul sementara dalam hitung cepat Pilkada Deli Serdang 2024. Berdasarkan hasil quick count, Rabu (27/11/2024), pasangan ini memperoleh 52 persen suara, meninggalkan dua paslon lainnya. Ketua Tim Pemenangan ADIL, Dr. […]

Jumiran Buka Turnamen Futsal Street Soccer Cup 2024 Tingkat SMA Sederajat

Radar Nusantara, Deli Serdang – Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kecamatan Tanjungmorawa Jumiran alias JM membuka Turnamen Street Soccer Futsal Cup 2024, di Lapangan Street Soccer, Jalan Sultan Serdang, Dusun V, Desa Buntu Bedimbar, Kecamatan Tanjungmorawa, Kabupaten Deliserdang Sumatera Utara, Sabtu (23/11/2024) Sekira pukul 14.00 WIB Dalam sambutannya, Jumiran mengatakan, agar dalam turnamen ini […]

MUI Kab. Deli Serdang Ajak gunakan Hak Pilih dan Pilkada Damai

Radar Nusantara, Deli Serdang – Jelang Pilkada yang bakal digelar, 27 November 2024, Ketua MUI Kab. Deli Serdang, KH. Amir Panatagama mengajak semua pihak untuk menggunakan hak pilihnya dan ikut menjaga situasi aman dan kondusif agar tercipta Pilkada yang damai. KH. Amir Panatagama menambahkan, mengimbau masyarakat untuk datang ke tempat pemungutan suara (TPS) dan mencoblos […]