Home / Radar Terkini / Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) GTK Non ASN Kabupaten Tangerang Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim

Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) GTK Non ASN Kabupaten Tangerang Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim

Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) GTK Non ASN Kabupaten Tangerang Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim

Muhamad Hendrik, S.Pd Ketua Koordinator GTK Non ASN Kabupaten Tangerang sekaligus Ketua Pelaksana Kegiiatan juga mengatakan “mudah-mudahan kegiatan yang pertama kali ini yang kita gagas bersama akan kontinu untuk tahun yang akan datang, saya sangat mengapresiasi atas semangat rekan-rekan GTK Non ASN Kabupaten Tangerang”

Alhamdulillah, hari ini kami dan teman-teman GTK Non ASN Kabupaten Tangerang telah melaksanakan buka bersama dan santunan anak yatim. Dan ini baru pertama kali dilaksanakan di GTK tersebut. untuk acara ini dihadiri oleh 280, orang itu pun yang bisa hadir. Nah, itu selanjutnya. Sisanya sekitar hampir 600-an, karena rekan-rekan memang ada kesibukan masing-masing, tapi tidak menutup kemungkinan, karena mereka pun ikut berpartisipasi.

Besar harapan saya dengan adanya ini, semoga jalinan tali silaturahmi bersama GTK Non ASN Kabupaten Tangerang tetap terjalin.

Dan alhamdulillah, acara ini dihadiri juga oleh Ketua PGRI Kabupaten Tangerang, kemudian perwakilan dari Dinas Pendidikan Kabupaten Tangerang, bapak Sekdis, kemudian alhamdulillah Bapak kadis pun sudah berkoordinasi, karena beliau mohon maaf tidak bisa hadir karena ada kegiatan.

BACA JUGA : Babinsa Plumbungan Ajak Sekolah Manfaatkan Pesantren Kilat Tekan Kenakalan Remaja

“Namun, bagi saya tidak untuk mengurangi rasa hormat saya. Alhamdulillah, harapan besar saya untuk acara ini bukan untuk sampai saat ini ke depan, mudah-mudahan akan terlaksana lebih baik. Ini pun untuk jumlah yang disantuni anak yatim ini hanya perwakilan saja yang ada di kecamatan Tigaraksa, dan tidak menutup kemungkinan di wilayah kecamatan lain pun akan menggelar acara yang sama”.

Terkait sumber anggaran yang dianggarkan dalam kegiatan acara santunan yatim ini, itu bersumber dari iuran atau urunan atau partisipasi dari teman-teman GTK Non ASN Kabupaten Tangerang, yang mana hari ini untuk pembagian santunan tersebut kita ambil sampling saja dulu untuk di KecamatanTigaraksa Karena tujuan dari teman-teman ini untuk mengadakan sebuah sodakoh terhadap anak yatim di bulan suci Ramadan ini. Tutup hendrik.


Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Halaman: 1 2

Tag:

3 Komentar

Tinggalkan Balasan

Iklan
Iklan

Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca