Home / Radar Tni Dan Polri / Peringati Hari Bhayangkara ke 78, Kapolda Sumut : Bangkitkan Ekonomi Demi Kemakmuran

Peringati Hari Bhayangkara ke 78, Kapolda Sumut : Bangkitkan Ekonomi Demi Kemakmuran

Peringati Hari Bhayangkara ke 78, Kapolda Sumut : Bangkitkan Ekonomi Demi Kemakmuran

Ia juga menegaskan kalau Polri berkeinginan untuk mewujudkan kemajuan dan kemakmuran masyarakat.

“Kepolisian Republik Indonesia ingin mewujudkan bagaimana kemajuan, kemakmuran masyarakat itu bisa diwujudkan dengan melaksanakan transformasi ekonomi inklusif,” katanya.

“Polda Sumut akan bersama-sama kita semua bisa duduk bersama bersinergi berkolaborasi untuk membangkitkan ekonomi kita, sumber kehidupan kita untuk memakmurkan Sumatera Utara,” sambungnya.

BACA JUGA : Polri Gelar Pesta Rakyat Hari Bhayangkara di Monas Besok, Ada Isyana, Ari Lasso, GIGI Hingga NDX AKA

Lebih lanjut, Kapolda juga memohon maaf kepada masyarakat apabila ada yang keliru dalam pelaksanaan tugas.

“Saya juga mohon maaf apabila dalam pelaksanaan tugas kami ada hal yang masih kurang tepat, masih keliru, tentu kami akan terus perbaiki untuk masa yang akan datang,” pungkasnya.(Leodepari)


Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Halaman: 1 2

Tag:

4 Komentar

Tinggalkan Balasan

Iklan
Iklan

Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca