Home / Radar Tni Dan Polri / Diduga Ternyata Kapolsek Norman dan Kanit Reskrim Andi Barus Tutup Mata Terkait 303 di Wilkum Pancur Batu

Diduga Ternyata Kapolsek Norman dan Kanit Reskrim Andi Barus Tutup Mata Terkait 303 di Wilkum Pancur Batu

Diduga Ternyata Kapolsek Norman dan Kanit Reskrim Andi Barus Tutup Mata Terkait 303 di Wilkum Pancur Batu

Sedangkan Kanit Reskrim Polsek Pancur Batu, Iptu Andi Barus, SH, MH, membantah pihaknya membiarkan perjudian “merajalela”. “Tidak pernah ada pembiaran pak”, kata Iptu Andi Barus.

Selanjutnya, Iptu Andi Barus, memamerkan sejumlah pemberitaan media online yang berisi kegiatan Polsek Pancur Batu turun ke lapangan memberantas judi.

Dalam laporan Polsek Pancur Batu dan pemberitaan media online itu disebutkan tidak ditemukan kegiatan perjudian.

Isu bernada miring menerpa Polsek Pancur Batu pasca tim Polsek yang turun ke lapangan tapi tak menemukan perjudian.

“Sudah mirip sinetron semua itu bang. Terduga sudah diskenariokan lebih dulu baru aparat turun ke lokasi. Kalau memang polisi serius, pasti bisa ditangkapnya pemain dan bos judi mesin tembak ikan itu”, kata seorang warga.

BACA JUGA : Kapolsek Pancur Batu Diduga Kuat Sarat Permainan Hingga Blokir WhatsApp Wartawan

“Penjahat yang lari ke luar provinsi aja bisa ditangkap polisi, konon pula yang di, “bawah ketiaknya” mereka tidak tahu. Itu hal yang tidak masuk akal”, kesal warga berkulit sawo matang ini.

Lagi pula, tambahnya, dari poto-poto yang dikirimkan Kanit Reskrim saat turun ke lapangan itu, anak SMP pun tahu kalau gubuk yang ditemukan polisi itu adalah gubuk judi.

“Dari lokasi, tata letak meja dan kursinya saja sangat tidak identik dengan gubuk di perladangan warga pada umumnya. Memang saat polisi turun tidak ada perjudian. Tapi setelah polisi pergi, mesin judi ikan-ikan beroperasi kembali. Sudahlah, polisi jangan jadi “pemain sinetron”, Jangan ada dusta di antara kita”, sindir warga.


Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Halaman: 1 2 3

Tag:

Tinggalkan Balasan

Iklan
Iklan

Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca