Home / Radar Terkini / Ama We, Tetap Gelar Aksi Unjuk Rasa, Hingga Bawaslu Memberikan Jawaban Terhadap Laporan Kami

Ama We, Tetap Gelar Aksi Unjuk Rasa, Hingga Bawaslu Memberikan Jawaban Terhadap Laporan Kami

Ama We, Tetap Gelar Aksi Unjuk Rasa, Hingga Bawaslu Memberikan Jawaban Terhadap Laporan Kami

Radar Nusantara, Gayo Lues – Terkait Unjuk Rasa yang dilakukan oleh Masyarakat dan Pemuda Desa Penggalangan Kecamatan Blangkejeren Kabupaten Gayo Lues, pada Saat Komisi Independen Pemilih (KIP) Gayo Lues menggelar Rapat Pleno terbuka Rekapitulasi penghitungan suara Tahun 2024 bertempat di depan pintu masuk Bale Musara, Selasa 27 Kemaren.

Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Partai Aceh (DPW-PA) Kabupaten Gayo Lues, Jafar Ama we, Rabu (28/02/2024) menjawab, Aksi unjuk rasa yang dilakukan oleh Masyarakat dan Pemuda Desa Penggalangan merasa kecewa bahwa ada terdapat kecurangan di TPS Masing-masing.

Menurut Ama we, dirinya merasa dirugikan akibat terdapat kecurangan di TPS Masing-masing di Desa Penggalangan, padahal dia Ama we, didalam ketentuan saat kita mengatur Saksi – Saksi menuju ke TPS maka Saksi – saksi nya melaporkan kepada dirinya bahwa ada kecurangan.

Ya salah satunya yang sangat Fatal bagi Ama We, disaat rekapitulasi di TPS hasil salinan C1, ternyata dikumpulkan kesemua TPS kesatu tempat.

BACA JUGA : Ketua GMBI Gayo Lues Bakal Laporkan Bawaslu Ke DKPP Pusat

Sebenarnya jika menurut Peraturan perundang – undangan boleh saja, dengan beberapa syarat seperti, Bencana Alam, Banjir, Kebakaran itu boleh di alihkan ke suatu tempat.

Toh, ini tidak adanya berita acara, toh TPS tersebut disatukan disatu tempat, untuk itu Kita sangat dirugikan, dan Kita juga tidak menuduh, tapi ini ada Indikasinya mungkin ada kecurangan – kecurangan yang lain misalnya.

Dipindahkannya antara kotak TPS tidak diawasi, mungkin kotak TPS tertentu disana udah terjoblos. “Dan Kota hasil TPS itu dikemukakan,” Sebut Ama we.

Lanjut Baca Ke Halaman 2


Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Halaman: 1 2

Tag:

Tinggalkan Balasan

Iklan
Iklan

Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca