Home / Radar Tni Dan Polri / Upacara Tabur Bunga di Laut Memperingati Hari Armada di Laksanakan Lantamal IV

Upacara Tabur Bunga di Laut Memperingati Hari Armada di Laksanakan Lantamal IV

Upacara Tabur Bunga di Laut Memperingati Hari Armada di Laksanakan Lantamal IV

Radar Nusantara, Batam — Lantamal IV Batam melaksanakan upacara Tabur bunga di Dermaga Lantamal IV Batam, Kamis, (30/11/2023).

Pelaksanaan upacara tabur bunga di laut dalam rangka menyambut Hari Armada Tahun 2023 yang jatuh pada tanggal 5 Desember 2023,.

BACA JUGA : Ciptakan Situasi Kondusif, Kapolsek Bengkong Pimpin Pengamanan Giat DPD Partai Golkar Persiapan Pemilu Kota Batam

Komandan Lantamal IV Batam Laksamana Pertama TNI Tjatur Soniarto, CHRMP., M.Tr.Opsla diwakili Asrena Danlantamal IV Kolonel Laut (P) Faisal, M.Tr.Hanla., M.M memimpin pelaksanaan tabur bunga di laut, serta diikuti seluruh Pejabat Utama dan Kasatker di lingkungan Lantamal IV Batam dan juga turut hadir Anggota Jalasenastri Korcab IV DJA I.

BACA JUGA : Menjadi Narasumber, Bhabinkamtibmas Lubuk Baja Gelar Sosialisasi Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Peserta didik SD Ibnu Sina

Danlantamal IV Laksma Tjatur secara terpisah menyampaikan “Pelarungan bunga di laut ini merupakan bentuk penghormatan kepada para pahlawan yang telah gugur dalam medan perang laut, serta upaya mendoakan para pahlawan yang telah gugur di Laut”. Pungkasnya.


Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Tag:

Tinggalkan Balasan

Iklan
Iklan

Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca