Tebarkan Kebaikan di Bulan Penuh Kasih, Satgas Yonif 122/TS Berikan Layanan Kesehatan Gratis Dan Sembako Kepada Warga Binaan
Tebarkan Kebaikan di Bulan Penuh Kasih, Satgas Yonif 122/TS Berikan Layanan Kesehatan Gratis Dan Sembako Kepada Warga Binaan

Tebarkan Kebaikan di Bulan Penuh Kasih, Satgas Yonif 122/TS Berikan Layanan Kesehatan Gratis Dan Sembako Kepada Warga Binaan

1
1 minute, 15 seconds Read

Radar Nusantara, Kabupaten Keerom – Dalam Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan RI-PNG Sektor Utara Yonif 122/TS, yang berada di bawah naungan Korem 172/PWY, Pos Yetti laksanakan layanan kesehatan gratis dan pemberian sembako kepada warga binaan di Kampung Yetti, Distrik Arso Timur, Kabupaten Keerom, Papua Rabu (06/12/2023)

Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Wadanpos Yetti Serda Rege Raya Tafanao, kegiatan ini bertujuan untuk membantu masyarakat dalam mendapatkan layanan kesehatan, dikarenakan letak kampung yang jauh dari fasilitas kesehatan serta memastikan masyarakat dalam keadaan sehat saat merayakan natal, hal ini dibenarkan oleh Danpos Yetti, Letda inf Jhon P Sihombing

BACA JUGA : Junjung Tinggi Budaya Di Wilayah Perbatasan Satgas Yonif 122/TS Ikut Serta di Festival Seni Budaya Dan Persembahan Hasil Bumi Klasis GKI Keerom Papua

“Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian satgas Yonif 122/TS kepada masyarakat kampung Yetti guna mendapat pelayanan kesehatan mengingat letak kampung jauh dari puskesmas maupun fasilitas kesehatan, sembari melaksanakan pelayanan kesehatan kami dari pos Yetti juga memberikan beberapa sembako seperti beras kepada warga binaan, harapan kami dengan adanya kegiatan tersebut akan menambah hubungan kekeluargaan antara masyarakat dengan personil pos,” Ucap Danpos.

Lanjut Danpos menerangkan, pelayanan kesehatan gratis tersebut mendapat sambutan yang luar biasa dari masyarakat kampung Yetti, mereka dengan mudah dan cepat memeriksakan kondisi kesehatan kepada personil pos yang datang.

BACA JUGA : Bantu Kesulitan Masyarakat di Perbatasan Satgas Yonif 122/TS Alirkan Air Bersih Ke Rumah-rumah Masyarakat

“Puji Tuhan yang telah memberikan berkah natal melalui bapak TNI, semua saya serahkan kepada Tuhan, semoga Tuhan membalas semua kebaikan yang telah bapak TNI berikan kepada kami” ucap mama Grace putui (49).

Radar Terpopuler

Mahasiswa Stikosa AWS Sukses Gelar Turnamen Mobile Legends
Mahasiswa Stikosa AWS Sukses Gelar Turnamen...
Radar Nusantara, Surabaya – Mahasiswa Stikosa AWS sukses...
Read more
Gubernur Lemhannas Dukung LDII dalam Penguatan Nilai Kebangsaan
Gubernur Lemhannas Dukung LDII dalam Penguatan...
Radar Nusantara, Jakarta, (13/1). Gubernur Lembaga Ketahanan Nasional...
Read more
Polresta Sidoarjo Gagalkan Pengiriman 22 PMI Ilegal 
Polresta Sidoarjo Gagalkan Pengiriman 22 PMI...
Radar Nusantara, Sidoarjo - Sebanyak 22 Pekerja Migran...
Read more
Antisipasi Penyalahgunaan Alat Komunikasi, Propam Polresta Sidoarjo Periksa HP Anggota
Antisipasi Penyalahgunaan Alat Komunikasi, Propam Polresta...
Radar Nusantara, Sidoarjo - Propam Polresta Sidoarjo melakukan...
Read more
Dugaan Keterlibatan AIPTU Imam Pamuji dalam Bisnis Rokok Ilegal: Lingkar Mahasiswa Pemuda Pelopor Serukan Tindakan Tegas
Dugaan Keterlibatan AIPTU Imam Pamuji dalam...
Radar Nusantara, Jakarta, Senin (13/1/2025) – Lingkar Mahasiswa...
Read more
Ketua IPK Pancur Batu Diaman Sembiring Bantah Terlibat Keributan di Terbul
Ketua IPK Pancur Batu Diaman Sembiring...
Radar Nusantara, Pancur Batu - Diamanta Sembiring, Ketua...
Read more
Camat Muara Wahau Pimpin Apel Pagi,Stap dan Pegawai Kecamatan Sangat Santun Dalam Melayani Masyarakat
Camat Muara Wahau Pimpin Apel Pagi,Stap...
Radar Nusantara, Kalimantan Timur - Camat Muara Wahau...
Read more
Danlantamal V Hadiri Tasyakuran HUT Kowal Ke-62
Danlantamal V Hadiri Tasyakuran HUT Kowal...
Radar Nusantara. SURABAYA- Komandan Pangkalan Utama TNI AL...
Read more
Radar Nusantara

Radar Nusantara

NO ID : 022-01-01-2020 Berlaku S/D 01-01-2025 Media : Radar Nusantara Web : https://www.radarnusantara.my.id

Berita Lainnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *