Satpolairud Polresta Sidoarjo bersama Dinas Perikanan Patroli Perairan

Radar Nusantara
Satpolairud Polresta Sidoarjo bersama Dinas Perikanan Patroli Perairan
Satpolairud Polresta Sidoarjo bersama Dinas Perikanan Patroli Perairan

Radar Nusantara, Sidoarjo – Di wilayah perairan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif menjadi perhatian pihak Kepolisian. Melalui Satpolairud Polresta Sidoarjo melaksanakan kegiatan patroli perairan.

Patroli perairan kini dilakukan saat malam hari, Selasa (10/9/2024), bersama Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Sidoarjo.

Ps. Kasubnit Patwalair Satpolairud Polresta Sidoarjo Aiptu M. Rofik mengatakan kegiatan patroli perairan ini merupakan upaya menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif. Selain memantau potensi gangguan di perairan juga sebagai upaya menjalin komunikasi bersama para nelayan.

“Antisipasi dari potensi gangguan kamtibmas seperti fatalitas perahu nelayan, pencurian ikan, maupun lainnya kami laksanakan patroli di malam hari,” ujarnya.

Selain itu, dengan berkolaborasi bersama dinas terkait pihak pemerintah desa diharapkan dapat menjadi kesempatan berdialog dengan nelayan. Guna dapat memberikan himbauan kamtibmas.
(Redho)


Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Newest
Oldest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x