Radar News
Dirjen Bina Bangda Apresiasi Pemda yang Tetapkan Upah Minimum Sesuai Ketentuan yang Berlaku

Dirjen Bina Bangda Apresiasi Pemda yang Tetapkan Upah Minimum Sesuai Ketentuan yang Berlaku

Radar Nusantara, Palu – Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah Kemendagri Restuardy Daud membuka pertemuan pusat dan daerah dalam rangka asistensi dan supervisi penetapan Upah Minimum Provinsi (UMP) tahun 2024, beberapa waktu lalu di Best Western Plus Coco Palu Hotel. Pada kesempatan itu, Restuardy mengatakan arah kebijakan pembangunan sistem pengupahan menekankan pada aspek pelindungan upah bagi…

Read More
tim Puslitbang Polri Pastikan Aplikasi Digital Korlantas Sesuai Standar MPTIK

tim Puslitbang Polri Pastikan Aplikasi Digital Korlantas Sesuai Standar MPTIK

Radar Nusantara, Aceh – Tim Pusat Penelitian dan Pengembangan (Puslitbang) Polri melaksanakan supervisi dan penelitian di Ditlantas Polda Aceh dan lima Satlantas di Polres jajaran, Senin, 26 Februari 2024. Tim yang dipimpin Brigjen Iswyoto Agoeng Lesmana Doeta itu akan melaksanakan supervisi dan penelitian di wilayah Polda Aceh selama lima hari, 25—29 Februari 2024. Penelitian itu…

Read More
Apa saja pasal yang tidak disetujui Gusti Dorodjatun ?

Apa saja pasal yang tidak disetujui Gusti Dorodjatun ?

Radar Nusantara, Garut, Jawa Barat – Setelah wafatnya Ngarsa Dalem Sultan VIII pada Oktober 1939, telah empat bulan terjadi kekosongan tahta di Kasultanan Yogyakarta. Meski sultan sebelumnya telah resmi menunjuk Gusti Dorodjatun sebagai pewaris tahta, di belakang layar masih terjadi perdebatan antara calon sultan dengan Belanda. Gusti Dorodjatun berdebat panjang dengan Gubernur Hindia Belanda di…

Read More
Ketua Umum IMI Bamsoet Bersama Menpora Resmikan P1 Digital Motorsport di Black Stone Garage

Ketua Umum IMI Bamsoet Bersama Menpora Resmikan P1 Digital Motorsport di Black Stone Garage

Radar Nusantara, Jakarta – Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar dan Ketua Umum Ikatan Motor Indonesia (IMI) Bambang Soesatyo bersama Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo secara resmi membuka P1 Digital Motorsport di Black Stone Garage. Sebuah kolaborasi IMI bersama Kementerian Pemuda dan Olahraga RI untuk menghadirkan wadah pendidikan dan pembibitan kepada…

Read More
Gempa Bumi Tektonik M5,7 Di Samudra Hindia Selatan, Banten, Tidak Berpotensi Sunami, Berikut Himbauan BMKG Untuk Semua Warga Banten Dan Sekitarnya

Gempa Bumi Tektonik M5,7 Di Samudra Hindia Selatan, Banten, Tidak Berpotensi Sunami, Berikut Himbauan BMKG Untuk Semua Warga Banten Dan Sekitarnya

 Radar Nusantara, Garut, Jawa Barat – Barusaja Terjadi Gempabumi tektonik di samudra hindia selatan, Banten, Tidak berpotensi sunami, BMKG Menghimbau Ke semua warga banten khususnya dan sekitarnya, Berikut Penjelasan dan himbauan BMKG Kejadian dan Parameter Gempabumi:Hari Minggu 25 Februari 2024 pukul 20.07.03 WIB wilayah Samudera Hindia Selatan Banten diguncang gempa tektonik. Hasil analisis BMKG menunjukkan…

Read More
Pertama di Provinsi Banten, Kabupaten Lebak Launching Data Statistik Sektoral Daerah dalam e-Walidata SIPD Tahun 2024

Pertama di Provinsi Banten, Kabupaten Lebak Launching Data Statistik Sektoral Daerah dalam e-Walidata SIPD Tahun 2024

Radar Nusantara, Banten – Kabupaten Lebak, Banten menjadi kabupaten pertama menyelesaikan proses penyelenggaraan data statistik sektoral daerah dalam SIPD-RI di Provinsi Banten, Jumat (23/2/2024) di Aula Multatuli Kabupaten Lebak. Pejabat (Pj) Bupati Lebak Iwan Kurniawan pada sambutannya menyampaikan adanya komitmen kuat dari para jajaran pemerintah Kabupaten Lebak menjadi faktor utama keberhasilan pengelolaan data sektoral daerah….

Read More
Pj. Bupati Lebak Dorong OPD Tingkatkan Komitmen dalam Pengelolaan Data

Pj. Bupati Lebak Dorong OPD Tingkatkan Komitmen dalam Pengelolaan Data

Radar Nusantara, Banten – Pj. Bupati Lebak Iwan Kurniawan bersama Bappeda dan Diskominfo Provinsi Banten serta seluruh jajaran Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Kabupaten Lebak menghadiri Bimbingan Teknis SIPD dan Publikasi Data Statistik Sektoral Daerah (DSSD) yang diselenggarakan oleh Ditjen Bina Pembangunan Daerah, Jumat (23/2/2024) di Aula Multatuli Kabupaten Lebak. Pada kesempatan tersebut, Iwan memberikan…

Read More
Program Tebar Syafaat Al-Qur'an, 50 Al-Qur'an Di Berikan Di TPA Al-Falah Ciseeng

Program Tebar Syafaat Al-Qur’an, 50 Al-Qur’an Di Berikan Di TPA Al-Falah Ciseeng

Radar Nusantara, Ciseeng, Bogor – Dalam rangka memberantas buta huruf Al-quran dan juga berperan aktif dalam dunia pendidikan untuk generasi penerus bangsa . Oleh karena itu Yayasan langit Indonesia cemerlang mengadakan program Tebar Syafaat Al-Quran ( TASYAQUR) . Tebar Syafaat Al- Quran adalah salah satu program keagamaan sebagai wujud dari dakwah dalam hal menyampaikan suatu…

Read More
Uji Disertasi Mahasiswa Doktor UNPAD, Bamsoet Tegaskan Pentingnya Indonesia Miliki Undang-Undang Artificial Intelligence

Uji Disertasi Mahasiswa Doktor UNPAD, Bamsoet Tegaskan Pentingnya Indonesia Miliki Undang-Undang Artificial Intelligence

Radar Nusantara, Jakarta – Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar serta Dosen Pascasarjana Universitas Pertahanan, Universitas Borobudur, Universitas Terbuka (UT), dan Universitas Perwira Purbalingga (UNPERBA) Bambang Soesatyo mengingatkan pentingnya Indonesia memiliki Undang-Undang yang mengatur penggunaan Artificial Intelligence (AI) dalam ekosistem digital Indonesia. Mengingat saat ini pemanfaatan AI di Indonesia hanya mengacu kepada…

Read More
HUT Ke 78 Persit Kodim Boyolali Gelar Donor Darah

HUT Ke 78 Persit Kodim Boyolali Gelar Donor Darah

Radar Nusantara, Boyolali – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-78 Persatuan Istri Tentara Cabang XXV Kartika Chandra Kirana (KCK) Kodim 0724/Boyolali menggelar donor darah yang bertempat di Aula Makodim 0724/Boyolali. Jl. Padanaran Desa Tegalmulyo Kecamatan Mojosongo Kabupaten Boyolali. Kamis ( 22/02/24) Kegiatan donor darah tersebut diikuti oleh anggota Kodim 0724/Boyolali dan Persit KCK…

Read More
Ditjen Bina Bangda Kemendagri Dorong Pemprov Kaltim Pertimbangkan Aspek Lingkungan dalam Penyusunan Dokrenda

Ditjen Bina Bangda Kemendagri Dorong Pemprov Kaltim Pertimbangkan Aspek Lingkungan dalam Penyusunan Dokrenda

Radar Nusantara, Balikpapan – Plh. Direktur Sinkronisasi Urusan Pemerintahan Daerah I Ditjen Bina Pembangunan Daerah Kemendagri Gunawan Eko Movianto membuka acara Diskusi Multipihak: Pendalaman terkait Pengintegrasian KLHS dalam Penyusunan Rencana Pembangunan Daerah di Kalimantan Timur, Selasa (20/2/2024). Acara ini bertujuan untuk mendorong terbangunnya forum diskusi antarpemerintah pusat dan daerah untuk mengintegrasikan dan menguatkan penguatan susbstansi…

Read More