Prof Zudan 11 Bulan Menjabat di Sulbar, Akademisi: Terbukanya Ruang Dialog

Radar Nusantara, Mamuju – Sejumlah tokoh memberikan tanggapan atas kepemimpinan Pj Gubernur Sulbar Prof Zudan Arif Fakrulloh di tanah malaqbi. Salah satunya, akademisi dan Dosen FISIP Unsulbar Farhanuddin. Dirinya mengatakan, sebagai birokrat yang berlatar belakang akademisi, Pj. Gubernur Sulbar, Prof Zudan memberi nuansa tersendiri dalam mengembang tugas. “Antara lain dari makin terbukanya ruang dialog dengan […]

Pekerja Tidak Dapat THR, Pemkot Surabaya Buka Posko Pengaduan THR

Radar Nusantara, Surabaya – Kepala Disperinaker Kota Surabaya Achmad Zaini mengatakan di posko itu ada dua pihak yang bisa melaporkan. Pertama, perusahaan yang sudah memberikan THR-nya. Kedua, para pekerja yang belum atau tidak mendapatkan THR. “Perusahaan dan pekerja itu cukup lapor melalui link atau scan barcode yang sudah disiapkan di posko THR, atau bisa juga […]

Bey Machmudin Serahkan LKPD “Unaudited” ke BPK RI, Diharapkan Jabar meraih WTP ke-13 kali

Radar Nusantara, Kota Bandung — Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Provinsi Jabar Tahun 2023 Unaudited kepada Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI, di kantor BPK Perwakilan Jabar, Kota Bandung, Jumat (23/3/2024). Selain Pemda Provinsi Jabar terdapat empat pemerintah kabupaten yang juga turut menyerahkan LKPD Tahun 2023 Unaudited kepada BPK […]

Presiden Jokowi dan Anggota Kabinet Indonesia Maju Sampaikan SPT Pajak 2023 di Istana Negara

Radar Nusantara, Jakarta – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) bersama dengan Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin dan para menteri Kabinet Indonesia Maju melakukan pelaporan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) Pajak Penghasilan (PPh) Wajib Pajak Orang Pribadi Tahun 2023, di Istana Negara, Jakarta, Jumat (22/03/2024). “Hari ini Bapak Presiden, Bapak Wakil Presiden dan seluruh menteri telah melakukan […]

Menkeu Sri Mulyani Imbau Masyarakat Laporkan SPT Pajak 2023 Tepat Waktu

Radar Nusantara, – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengimbau masyarakat untuk melaporkan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) Pajak Penghasilan (PPh) Wajib Pajak Orang Pribadi Tahun 2023 secara tepat waktu. Berdasarkan Undang-Undang (UU) tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP) batas akhir penyampaian SPT Tahunan PPh Orang Pribadi Tahun Pajak 2023 adalah tanggal 31 Maret […]

Komitmen Bangun Pertanian Babel, Pj Gubernur Safrizal Terima Bantuan 200 Milyar dari Mentan

Radar Nusantara, Jakarta, – Geliat pertanian di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung begitu terasa beberapa bulan belakangan ini. Hal ini tidak terlepas dari prakarsa aktif dan berbagai kebijakan yang diterbitkan oleh Pj Gubernur Safrizal. Tingginya komitmen dan masifnya pembangunan bidang pertanian di era Pj Gubernur Safrizal ternyata sampai ke telinga Menteri Pertanian RI, Amran Sulaiman. Tidak […]

Plh. Dirjen Bina Keuda Dorong Pemda Perkuat Pengelolaan BUMD, Tingkatkan Perekonomian dan Pembangunan Daerah

Radar Nusantara, Jakarta – Pelaksana Harian (Plh.) Direktur Jenderal (Dirjen) Bina Keuangan Daerah (Keuda) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Horas Maurits Panjaitan mendorong pemerintah daerah (Pemda) memperkuat pengelolaan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD). Ini diperlukan agar BUMD menjadi agen pembangunan dan mendukung pertumbuhan perekonomian nasional. Pesan tersebut disampaikan Maurits pada acara Puncak Penghargaan Top BUMD Awards […]

Babinsa Mojosongo Laksanakan Safari Ramadhan

Radar Nusantara, Boyolali – Babinsa Koramil 03/Mojosongo Kodim 0724/Boyolali Pelda Agus Satoto melaksanakan Safari Ramadha dilanjutkan ceramah agama ( Kultum ) di Masjid Nurul Iman Dukuh Sari Mulyo Desa Sambon Kecamatan Mojosongo Kabupaten Boyolali. ( 23/03/24) Dandim 0724/Boyolali Letkol Inf Wiweko Wulang Widodo, S. Pd.M. Han. mengapresiasi prajurit kodim 0724/Boyolali yang sudah melakukan safari ramadhan […]

Perlu Sinergi Pemerintah Pusat dan Daerah dalam Transformasi Tata Kelola Perikanan Nasional

Radar Nusantara, Yogyakarta – Dalam rangka mendukung pelaksanaan kebijakan ekonomi biru, Direktorat Jenderal Perikanan Tangkap Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menggagas Rapat Kerja Teknis di Yogyakarta belum lama ini di Hotel Tentrem, Yogyakarta. Rakernis dibuka secara resmi oleh Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono dengan dihadiri peserta dari berbagai berbagai stakeholder, baik pusat, daerah […]

Kapolda Jatim Berangkatkan 50.789 Paket Bantuan Kemanusiaan untuk Warga Terdampak Banjir di Jawa Tengah

Radar Nusantara, Surabaya – Kapolda Jawa Timur,Irjen Pol Drs.Imam Sugianto,M.Si memberangkatkan 50.789 paket bantuan kemanusiaan Polda Jatim peduli Bencana banjir ke sejumlah wilayah di Jawa Tengah, Jumat (22/3/2024). “Bantuan akan kita kirim ke Jawa Tengah khususnya wilayah Demak dan Kudus yang beberapa waktu lalu terjadi banjir, “kata Irjen Imam di Lobby Gedung Tribrata Mapolda Jatim. […]

Mendagri Dorong Pemerataan Pembangunan Desa dan Kota

Radar Nusantara, Jakarta – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian mendorong pemerataan pembangunan desa dan kota. Menurutnya, pembangunan urban dan rural harus berjalan secara serentak. Hal ini ditekankan Mendagri saat membuka Kongres Desa Indonesia 2024 di Hotel Kartika Chandra, Jakarta, Jumat (22/3/2024). “Kita harus mendorong semua potensi kekuatan yang ada untuk ekonomi, di antaranya […]