Rilis Akhir Tahun, Kapolri Paparkan Capaian Kinerja Polri Sepanjang 2023

Radar Nusantara, Jakarta – Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., memimpin kegiatan Rilis Akhir Tahun 2023 di Gedung Rupattama, Mabes Polri, Jakarta, Rabu (27/12). BACA JUGA : Rilis Akhir Tahun Polri Melaporkan Capaian Dan Kinerja Sepanjang 2023 Dalam sambutannya, Kapolri memaparkan berbagai capaian serta keberhasilan Korps Bhayangkara di antaranya dalam bidang pelayanan masyarakat, […]

Jelang Pemilu Pj Bupati Tapteng Bikin Gaduh, Layak Patut dan Pantas Dicopot

Radar Nusantara, Jakarta – Beredar video yang menunjukkan Penjabat (Pj) Bupati Tapanuli Tengah (Tapteng) Sugeng Riyanta menyampaikan pernyataan soal wartawan suka memeras beredar di media sosial. “Kami sangat prihatin dan menyayangkan pernyataan tersebut dan kami meminta agar Pj Bupati Tapteng segera dicopot.” kata Dewan Pakar Forum Pers Independent Indonesia (FPII) Lilik Adi Gunawan.S.Ag saat diwawancara […]

Harmoni Doa Bersama Lintas Tahun: AAL Menyemai Makna di Ujung Tahun 2023

Radar Nusantara, Surabaya, (29/12/2023) – Menandai akhir tahun 2023 dan menyambut tahun baru 2024, Akademi TNI Angkatan Laut (AAL) menggelar acara yang penuh makna, yaitu Doa Bersama Lintas Tahun. Acara ini merupakan wujud refleksi dan kebersamaan dalam menjalani perjalanan panjang selama setahun ini. Gubernur AAL, Laksda TNI Supardi, beserta seluruh jajaran AAL dengan penuh semangat […]

Lapas Narkotika Jakarta Laksanakan Refleksi Akhir tahun dengan. Sederhana dan Khidmat

Radar Nusantara, Jakarta – Memasuki penghujung Tahun 2023, Lapas Narkotika Jakarta melaksanakan kegiatan refleksi akhir tahun kinerja jajarannya (Jum’at, 29/12). Bertempat di selasar Gedung 2, Kegiatan ini diikuti oleh seluruh jajaran Lapas Narkotika Jakarta mulai dari pejabat struktural, staff Jabatan Fungsional Tertentu (JFT) dan Jabatan Fungsional Umum (JFU) serta petugas pengamanan. Kegiatan dimulai dengan penampilan […]

Viral Diduga Oknum Polresta Deliserdang Disuap, Galian C Ilegal Kebal Hukum Terus Beroperasi

Radar Nusantara, Deliserdang – Setelah viral adanya dugaan suap pengusaha tambang galian c ilegal kepada oknum polisi nakal dari Polresta Deliserdang, Tim Polresta Deliserdang turun untuk mengecek lokasi galian c ilegal yang viral pada Selasa (26/12/23). Bukannya menangkap ataupun menetup lokasi galian c ilegal, Tim dari Polresta Deliserdang malah turun ke lokasi yang tidak ada […]

Menyambut Natal Ketua KBPP Polri Sumut Hilmar Silalahi Berbagi Sembako Kepada Kaum Duafa

Radar Nusantara, Medan, 29-12-2023 – Menyambut perayaan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 Ketua KBPP Polri Sumut Hilmar Silalahi SH berbagi rejki dengan kaum duafa baik kalangan umat nasrani maupun kalangan umat muslim, Jumat sore 29/12 di Medan. Download QR 🠋

Vidio Pj Bupati Tapanuli Tengah Sengaja Di Potong Oleh Pihak Tertentu, Ini Penjelasannya

Radar Nusantara, Sumatera Utara – Tapteng – Video Pj Bupati Tapanuli Tengah (Tapteng) Sugeng Riyanta yang menyebut wartawan suka memeras beredar. Sugeng menyebut video yang beredar itu telah dipotong dan tidak sesuai dengan faktanya. “Pertama, itu videonya dipotong sengaja untuk mem-framing saya ngomong seolah-olah mencermikan LSM, wartawan tukang peras, saya punya video lengkap awal sampai […]

Atikoh Ganjar Jadi Pengrawit di Omah Mbudur Magelang

Radar Nusantara, Magelang – Siti Atikoh Supriyanti, istri calon Presiden RI 2024 Ganjar Pranowo mendadak jadi sinden saat makan siang di Omah Mbudur, Dusun Jowahan, Wanurejo, Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang, Kamis (28/12/2023). Atikoh juga unjuk kebolehannya karawitan. Momentum itu praktis menarik perhatian para pengunjung yang datang. Atikoh yang mengenakan gamis bernuansa hijau tua dan jilbab […]

Mbah Sadiyem Histeris Usai Ganjar Luncurkan Program SMK Gratis

Radar Nusantara, Wonogiri – Mbah Sadiyem (74), nampak histeris sambil meneteskan air mata. Ia tak mampu membendung perasaan haru sekaligus bahagia, karena harapannya melihat cucu-cucunya bisa sekolah kini bukan mimpi belaka. Mbah Sadiyem adalah warga Wonogiri Jawa Tengah. Sehari-hari, ia hidup di desa sambil menghidupi lima cucunya. Salah satunya Obid (14) cucu ketiga yang selalu […]

Berikan Rasa Aman Saat Cuaca Ekstrim, Kapolsek Sagulung Berikan Bantuan Life Jacket Kepada Masyarakat

Radar Nusantara, Batam – Memasuki bulan dengan curah hujan tinggi disertai cuaca ekstrim, Kapolsek Sagulung Iptu Donald Tambunan memberi himbauan dan bagikan life jaket kepada para penambang boat dalam kegiatan Jumat Curhat di Jembatan 1 Barelang. Jumat, (29/12/2023). Sesuai tujuan, kegiatan ini juga merupakan wadah silaturahmi dan program presisi polri dalam menampung aspirasi maupun keluhan […]

Dansatrol Lantamal IV Pimpin Sertijab Komandan KRI Lepu-861

Radar Nusantara, Medan – Komandan Satrol Lantamal IV Kolonel Laut (P) Arif Rahman, S.T., M.Tr. Hanla., M.M Pimpin Sertijab Komandan KRI Lepu-861 bertempat di geladak KRI Lepu-861 yang sedang bersandar di Dermaga Lantamal I, Belawan, Medan (29/12/2023). BACA JUGA : Tanggap Darurat Nataru 2024, KRI Silea – 858 Satrol Lantamal IV Laksanakan SAR Serah terima […]